AUTO HITECH TEKNOLOGI OTOMOTIF TERKINI SMK N 1 KOTA BEKASI
Apa saja Teknologi Otomotif terkini? EFI ( electronic fuel injection ), DBW/ECTS ABS ( Antilock brake system ) + TCS = ESP AT ( Automatic Transmission ), CVT, Tiptronic EPS ( Electronic Power Steering ) BCM ( Body Control Modul ) Aircond Management etc
Electronic Fuel Injection EPI , Electronic Petrol Injection EGI, Electronic Gasoline Injection MPI, Multipoint Injection PGMFI, Programed Fuel Injection GTI, Grand Touring Injection MPFI, Multi Port Fuel Injection TBI, Throtle Body Fuel Injection
KONSEP DASAR EFI Membuat percampuran udara dan bahan bakar, se homogen mungkin, sehingga membentuk tenaga optimal pada mesin. Implikasinya adalah mengukur jumlah udara masuk ( berdasar kevacuuman atau volume udara ) yang selanjutnya di aturlah waktu pembukaan injector, supaya jumlah bensin yang menyemprot ke intake manipol sebanding dengan udara tersebut.
Komponen EFI SENSOR, memberikan inputan ke ECU ECU, memberikan perhitungan masukan sensor, sebagai dasar untuk memerintah Actuator ACTUATOR, melakukan tindakan terhadap apa yang diperintah oleh ECU
Apa saja peralatannya ? Engine Scantool Digital Multimeter Osciloscope Pressure/Vacuum test Injector cleaner Battery charger/starter Engine EFI trainer Engine Analyzer