Download presentation
Presentation is loading. Please wait.
Published bykhoirul muhtar Modified over 5 years ago
1
Bab 10 Pemasaran
2
Tujuan Pembelajaran Menjelaskan konsep pemasaran Menjelaskan strategi dan taktik pemasaran Menjelaskan konsep bauran pemasaran
3
Pendahuluan Seseorang yg inovatif dalam menciptakan produk baru belum tentu berani menjadi wirausahawan Pemasaran aspek usaha yang lebih penting dari modal???? Pasar harus digeluti dan belum tentu didapat kendatipun produk sangat bagus Disarankan: menggeluti pekerjaan sebagai tenaga pemasar sebelum memulai usaha shg punya pengalaman, pengetahuan dan intuisi dalam mendapatkan kepercayaan pasar
4
Produksi dahulu atau pemasaran dahulu ??? Pengusaha pemula sering terkecoh dng perhatian berlebih kepada aspek produksi (menghabiskan waktu dan biaya untuk membangun fasilitas produksi dan unggulan produk) tetapi belum tahu pembeli dan pelanggannya siapa Memulai dari sisi pemasaran (mungkinkah??) ??? Produk belum ada tetapi sudah mengurus pemasaran Benar…. Pemasaran harus sudah ada di kepala siapa saja yang mau menjadi wirausahawan jauh sebelum produk dan fasilitas produk dibuat dan dibangun
5
Produksi dahulu atau pemasaran dahulu ??? Harus memulai dengan menjawab pertanyaan2 –Siapa calon pembeli produk/jasa saya –Apakah lelaki, perempuan atau unisex –Apakah produk/jasa berhubungan dengan usia –Apakah untuk daerah tertentu saja (dibatasi geografi) SEMUA PERTANYAAN MENGENAI SEGMENTASI/SASARAN PASAR HARUS JELAS Catatan penting: jika anda akan menjual apa saja-anda tdk akan menjual apapun jika produk anda dpt dipakai siapapun – tdk akan ada siapapun yang memakainya
6
Produksi dahulu atau pemasaran dahulu ??? Selain segmentasi, jawab pertanyaan2 praktis seperti ini: – Apakah produk/jasa kita benar2 dibutuhkan?? –Bagaimana cara mengubah kebutuhan tsb menjadi permintaan –Mereka mau membeli dengan harga berapa –Berapa besar ukuran produk dan jumlah produksinya
7
Produksi dahulu atau pemasaran dahulu ??? Lebih baik lagi bila mulai mencoba melakukan penjualan : –Kenali perilaku pembelian dan siapa saja pembelinya –Anda akan sudah punya pelanggan sebelum membuat produk sendiri –Jika usaha dibangun atas dasar pesanan—resiko sangat kecil
8
Produksi dahulu atau pemasaran dahulu ??? Pengusaha memulai dari pasar karena pasar akan menentukan spesifikasi produk dan kebutuhan, negosiasi harga, baru membuatnya Pasar harus selalu di depan produksi Pemasaran bukan sekedar konsep—hrs digerakkan, ditiupkan ruhnya, dimanaj bersama dengan tenaga penjual, ada strategi dan intensif
9
Definisi Pemasaran Kotler dan Lane (2007): suatu proses sosial yang di dalamnya individu dan kelompok mendapatkan apa yang dibutuhkan dan diinginkan dengan menciptakan, menawarkan, dan secara bebas mempertukarkan produk yang bernilai dengan pihak lain. Ducker (1954): bukan sekedar perluasan dari penjualan, pemasaran sama sekali bukan aktivitas khusus, ini merupakan keseluruhan bisnis yang dilihat dari sudut pandang hasil akhir yang dicapai, yaitu dari sudut pelanggan. Dalam setiap bisnis hanya pemasaran dan inovasi yang menciptakan pendapatan yang lain hanya menciptakan biaya.
10
Pemasaran: Barang, Jasa, dan Gagasan Pemasaran Barang Konsumsi (Consumers Goods) yaitu produk yang dibeli untuk penggunaan pribadi Contoh Barang Konsumsi : sepatu, makanan, jam tangan, baju dll (dalam hal ini perusahaannya terlibat dalam pemasarannya) Pemasaran Barang Industri (Industrial Goods) yaitu produk yang digunakan oleh perusahaan untuk memproduksi produk lain. Pemasaran Pada Jasa (Service), yaitu produk yang tidak nyata seperti waktu dan keahlian atau aktivitas yang tidak dapat dibeli. Pemasaran Gagasan, contoh????
11
Strategi Pemasaran Pedoman sebagai landasan usaha anda:1) mengetahui dimana kita berada dan kemana tujuan yang akan dicapai Kemudian ditetapkan CARA/PATHWAY untuk mencapai tujuan Ingat cara yang ditempuh oleh kakak beradik Dik dan Mor dalam kedai siap saja McDonald’s dan Ray Kroc----mana yang lebih efektif???? Sebagai pemula tdk perlu berlama2 utk menganalisis aspek strategi--- yg bergerak segera memulai---akan berhadapan dengan realita Renungkan cara2 membuat pelanggan kembali melakukan order dan memberi referensi pada kenalannya
12
Kapan seorang konsumen kembali membuat order??? Jika mereka puas (mendapat value—perceived value)—sulit diukur—secara umum menggunakan rumus Perceived value (PV) =perceived benefit (PB)-P cost (PC) Merasa manfaat atau untung yang diterima melebihi/lebih baik, lebih besar daripada biaya yang dikeluarkan Agar PV meningkat, PB diperbesar dan PC diperkecil
13
Bagaimana Caranya??? PB ditingkatkan dengan menyediakan produk yg berkualitas, ada jaminan uang kembali shg konsumen merasa nyaman dan terjamin, servis bagus, pilihan yang menjawab kebutuhan, ketersediaan barang, fitur yang lengkap, disain yg menarik, rasa yang enak, suara yg bagus dll Perlu dipertimbangan aspek psikologis: brand, petugas yang ramah dll Membeli tas yg harganya jutaan padahal dipasar juga tersedia tas yg harganya ratusan ribu, apa benefitnya????
14
Bagaimana Caranya??? Disisi lain PC ditekan dengan Biaya produksi yang efisien, lokasi yang tepat, harga terjangkau konsumen: mereka juga mengeluarkan biaya perjalanan utk sampai di outlet Perlu dipertimbangan aspek psikologis: brand, petugas yang ramah dll Membeli tas yg harganya jutaan padahal dipasar juga tersedia tas yg harganya ratusan ribu, apa benefitnya???? Bantu calon pelanggan agar seluruh biaya di atas serendah mungkin, misal anda mudah dihubungi, akses mudah, tdk perlu antre alama, harga produk pasti tdk berubah-bah informasi tersedia secara luas dst Ingat pada jaman yang kompleks ini HARGA bukan segala- galanya
15
Bagaimana Caranya??? Disisi lain PC ditekan dengan Biaya produksi yang efisien, lokasi yang tepat, harga terjangkau konsumen: mereka juga mengeluarkan biaya perjalanan utk sampai di outlet Perlu dipertimbangan aspek psikologis: brand, petugas yang ramah dll Membeli tas yg harganya jutaan padahal dipasar juga tersedia tas yg harganya ratusan ribu, apa benefitnya????
16
Strategi Pemasaran: memperluas sendiri or franchise menjual komoditas branded or un branded Strategi penetrasi pasar: Pikirkan siapa calon konsumen Segmentasi dan targeting Strategi pengembangan pasar: Bgmn membangun merk: branding, diferensiasi, positioning Strategi pengembangan produk: Kepuasan pelanggan: repeat order, memberi rekomendasi pd lainnya Segmentasi pasar
17
Strategi penetrasi pasar Usaha meningkatkan penjualan produk yang sama (lama) dan dalam pasar yang sekarang (lokasi sekarang) melalui peningkatan usaha penjualan dan periklanan
18
Strategi pengembangan pasar Usaha meningkatkan penjualan dengan memperkenalkan produk atau jasa yang sama (lama) kepada pasar atau segmen yang baru
19
Strategi pengembangan produk Usaha meningkatkan penjualan dengan menamahkan produk/jasa baru pada pasar yang sekarang. Produk baru dapat berupa modifikasi barang yang ada atau baru sama sekali
20
Strategi segmentasi Usaha meningkatkan penjualan dengan memilah pasar yang massal, cara membagi pasar dalam bbrp segmen, pemetaan pasar menjadi bbrp kategori
21
Segmentasi. Membagi atau mengelompokkan pasar ke dalam beberapa segmen Targeting Memilih satu atau lebih segmen pasar yang dijadikan target pasar Positioning Upaya mengkomunikasikan konsep produk agar masuk ke dalam benak konsumen Segmentation-Targeting- Positioning (STP)
22
Taktik Pemasaran Diferensiasi upaya melakukan perbedaan yg + - Product - service - People - image Bauran Pemasaran (marketing mix) untuk mempengaruhi dan mempertahankan konsumen Product Price Place Promotion Penjualan Fitur selling Benefit selling Solution selling
23
Produk berjalan melalui berbagai tingkatan. Product Life Cycle (daur hidup produk) menunjukkan tahapan dari pertumbuhan yang dapat memberi gambaran manajemen perusahaan untuk mengambil keputusan apakah produk tersebut akan dilanjutkan atau tidak dan kapan produk baru harus diperkenalkan. Introduction: tahap produk ditawarkan/diperkenalkan Growth: periode penerimaan pasar mulai cepat dan peningkatan laba Maturity: penurunan pertumbuhan penjualan krn telah diterima pasar Decline: penurunan Produk
24
Cost Based Pricing (penetapan harga berdasarkan biaya) Value Based Pricing (penetapan harga berdasarkan persepsi konsumen) Competition Based Pricing (penetapan harga berdasrkan persaingan) Pendekatan penetapan harga secara umum meliputi satu atau lebih tiga perangkat perimbangan: Price
25
Distribusi Langsung dari Produk Konsumsi Produsen ---->> Pemakai Saluran 1 Distribusi Eceran dari Produk konsumsi Produsen ---->> Produsen ---->> Konsumen Saluran 2 Distribusi Grosir dari produk konsumsi Produsen --> Grosir --> Pengecer --> Konsumen Saluran 3 Distribusi melalaui agen penjualan Produsen -> Agen -> Grosir -> Pengecer -> konsumen Saluran 4 Place
26
Advertising Koran, televisi, direct mail, radio, majalah, iklan luar ruangan, internet, periklanan maya Personal Selling Bentuk penjualan yang sangat efektif untuk pemasaran hubungan Sales Promotion Produk get out the crowd, Penghubung ke media lain, mendorong trial purchase, lebih diingat oleh konsumen Public Relation Publikasi kegiatan pelayanan terhadap masyarakat umum Promotion
Similar presentations
© 2025 SlidePlayer.com. Inc.
All rights reserved.